13 Ide Membuat Tempat Pensil dari Flanel - Fauziah Rachmawati | Pendidik dan Penulis

Breaking

Iklan

Jumat, 07 April 2023

13 Ide Membuat Tempat Pensil dari Flanel

13 Ide Membuat Tempat Pensil dari Flanel

Hai Sahabat Edu, kalau kalian punya banyak alat tulis yang berceceran dan membuat kamar atau meja kerja tidak rapi dan bingung mencari wadah yang bagus untuk menampung semua barang yang berserakan.

Tenang, tidak perlu bingung. Daripada beli wadah baru lebih baik kita buat saja. Salah satu bahan material yang mudah kamu jadikan bahan untuk membuatnya adalah flanel.

 

Kain flanel merupakan satu di antara banyak material yang bisa kamu gunakan untuk membuat kerajinan tangan yang dan banyak dipakai orang hingga saat ini. 

Dari tekstur bahannya yang lembut dan berbagai macam warnanya yang menarik, maka makin menjadikan kain flanel sebagai satu di antara bahan paling utama untuk membuat kerajinan tangan yang banyak dipakai orang-orang kreatif.

Selain tekstur barang yang baik, kain flanel juga mudah diperoleh di beberapa toko paling dekat dari tempat tinggal kamu serta harganya juga murah. 

Oleh sebab itu, banyak kelebihan yang bisa kamu manfaatkan dengan menggunakan flanel ini dalam membuat kreasi. Tidak terkecuali dalam membuat tempat pensil dari flanel.

Mau ide bentuk kotak penanya? Yuk intip kotak pena unyu-unyu ini. 

Kotak Pena ini adalah karya siswa 3C SDN Kebonsari 2 Kota Malang. Keren-keren hasilnya















Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terima kasih telah berkunjung di blog saya, semoga bermanfaat. Jangan lupa komen ya