(KURIKULUM MERDEKA) ASESMEN/SOAL IPAS KELAS 4 BAB 1 TUMBUHAN, SUMBER KEHIDUPAN DI BUMI.
Nama :
________________________________
Kelas/No :
________________________________
Berilah tanda silang pada jawaban yang kamu anggap paling benar !
1. Tanaman menggunakan …..dari matahari untuk memproduksi makanan.
a. energi cahaya
b. angin
c. air
d. Udara
2. Proses tanaman menggunakan energi cahaya dari
matahari untuk memproduksi makanannya sendiri agar bertahan hidup disebut…..
a. memasak
b. klorofil
c. fotosintesis
d. proses perubahan energi
3.
Di bawah ini yang bukan merupakan fiungsi akar adalah...
a. menyerap air dan
zat hara
b. menurjang berdirinye tumbuhan
c. sebagai alat perkembangbiakan
d. menyimyan cadangan makanan
4. Gas yang dikeluarkan atau
diembuskan oleh manusia dan
hewan saat bernafas adalah….
a. oksigen
b. karbondioksida
c. karbohidrat
d. udara
5.
Gas
yang diperlukan atau dihirup oleh manusia dan hewan untuk bernafas
adalah…..
a. oksigen
b. karbondioksida
c. karbohidrat
d. udara
6. Zat hijau daun disebut...
A. stomata
B. kloroplas
C. klorofil
D. parenkim
7. Selain berfungsi menangkap cahaya matahari untuk memulai fotosintesis,
klorofil juga memberikan…..
a. air pada seluruh bagian tubuh tumbuhan
b. memberikan warna pada tumbuhan
c. menghasilkan oksigen
d. menghasilkan karbondioksida
8. Alat kelarmin betina disebut ...
A. kelopak
B. benang sari
C. mahkota
D. putik
9. Salah satu bahan yang terkandung dalam makanan dan sumber tenaga
disebut….
a. karbohidrat
b. nutrisi
c. klorofil
d. protein
10.
Proses fotosintesis penting
bagi manusia karena….
a.
menghasilkan bahan pangan dan oksigen
b.
menghasilkan klorofil
c.
menyerap cahaya matahari
d.
menyimpan air
11. Contoh tumbuhan yang
memiliki cadangan makanan pada akar adalah ...
A. singkong
B. tebu
C. jeruk
D. jagung
12.
Perkembangbiakan generatif adalah perkembangbiakan yang
didahului oleh...
A. penyerbukan
B. penyilangan
C. pembuahan
D. pertumbuhan
13.
Bagi kehidupan manusia,
tumbuhan merupakan ...
A. Sumber makanan
B. Sumber bahan bakar
C. Tempat berteduh
D. Bahan dagangan
14.
Air penting bagi tumbuhan karena …
a. air diserap oleh akar dan disalurkan
oleh batang
sampai ke daun
b. air sebagai sumber energi
c.
air membantu proses fotosintesis
d.
air sebagai tempat berkumpulnya tanaman
15.
Yang dimaksud dengan bunga lengkap adalah ...
A. Kelopak bunga, mahkota bunga, putik, dan
benag sari
B. Kelopak bunga, mahkota bunga, dan benang sari
C. Kelopak bunga dan mahkota bunga
D. Putik dan benag sari
Kerjakan soal di bawah ini!
1. Bagian bunga yang
indah dan berwarna-warni disebut ...
2. Peristiwa jatuhnya
serbuk sari ke kepala putik disebut...
3. Fungsi utama bunga
adalah ...
4. Bagian bunga sebagai alat perkembangbiakan
jantan pada tumbuhan adalah ….
5. Air
penting bagi pertumbuhan tanaman karena …
Jawablah pertanyaan di bawah ini !
1.
Sebutkan bagian – bagian dari tumbuhan
!
a. _______________ d. ____________________
b. ________________ e. ____________________
c. ________________ f. ____________________
2. Apa yang dibutuhkan oleh tanaman untuk
melakukan fotosintesis? __________________________________
3. Sebutkan bagian-bagian dari bunga lengkap!
a. ____________ d.
___________ g. ___________
b. ____________ e.
___________ h. ___________
c. ____________ f.
___________ i. ___________
4. Mengapa tanaman penting bagi kita dan
lingkungan?
_______________________________________________
5. Sebutkan 2 macam umbi dan contohnya!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Terima kasih telah berkunjung di blog saya, semoga bermanfaat. Jangan lupa komen ya